Dalam video kali ini, Andy akan membagikan informasi tentang cara membuat visa Selandia Baru dan apa saja dokumen-dokumen yang harus disiapkan. Pembuatan visa turis ada berbagai jenis seperti student visa, work visa, dan lain-lain.
Pembuatan visa di Selandia Baru dapat dilakukan secara mandiri melalui website online karena akan lebih cepat dan murah dari segi biaya. Nantinya kalian juga harus membuat akun real me yang berguna sebagai ID untuk membuat akun di imigrasi Selandia Baru. Jika kalian akan apply visitor visa maka kalian akan mendapatkan waktu stay selama 6 hingga 9 bulan dengan biaya pembuatan visa sebesar NZ$211 dan proses pembuatan visa selama 38 hari. Sebelum membuat visa, tentu kalian perlu membuat akun RealMe. Setelah memiliki akun RealMe, kalian bisa apply visa pada website immigration online.
Jenis visa sendiri terbagi menjadi 2 visa yaitu temporary entry class visa yang terdiri dari visitor visa, student visa, dan work visa. Sedangkan residence class visa terdiri dari resident visa. ID dalam imigrasi Selandia Baru terdiri dari 2 jenis juga yaitu client ID yang tidak akan berubah untuk semua aplikasi visa serta berlaku seumur hidup dan application ID yang dapat berubah setiap pengajuan visa baru. Jika kalian pernah apply visa Selandia Baru sebelumnya, maka kalian harus menyertakan client ID karena hal tersebut akan mempercepat proses pembuatan visa.
Saat mengisi informasi identitas diri, bagi kalian yang memiliki nama cukup panjang maka tetap harus diisi lengkap sesuai nama resmi kalian. Untuk foto pada visa tentu juga memiliki syarat dan foto tersebut tidak boleh terdapat bayangan. Persyaratan keuangan untuk pembuatan visa Selandia Baru yaitu NZ$400 per bulan (jika tiket pesawat dan hotel lunas) atau NZ$1,000 (jika tiket pesawat dan hotel belum dibayar). Bagi pendaftar yang pernah dideportasi dari negara lain, maka wajib declare saat pembuatan visa. Selain itu, kalian juga harus mempersiapkan dokumen seperti travel itinerary dan surat referensi invitation.
Penasaran bagaimana cara membuat visa Selandia Baru? Yuk intip dan tonton sampai habis ya!
00:00 Intro
00:49 Pembuatan visa secara online
01:26 Langkah awal membuat visa
02:13 Apa itu Indonesia Special Work Visa
02:27 Apply visitor visa
03:17 Cara membuat akun RealMe
03:57 Set up akun RealMe
05:06 Fungsi security questions
05:23 Masuk ke immigration online
05:51 Dokumen yang perlu dipersiapkan
06:25 Temporary entry class visa
06:31 Residence class visa
08:08 Pilihan visa yang disarankan
08:41 Client ID
09:03 Application ID
09:11 Pengisian draft application summary
09:43 Identity information
09:47 Apa itu Mononym?
10:29 Jika memiliki nama yang panjang
11:21 Jika ganti nama atau punya nama lain
11:54 New Zealand Immigration History
12:53 Mencari client number di e-visa
13:11 Apa itu NZeTA?
13:56 Passport and birth details
15:31 National identity details
16:08 Tips upload foto visa
17:06 Contoh foto visa yang diterima
18:00 Tes foto di NZ Passport Photo Checker
20:18 Contact details
22:21 Financial support
22:17 Financial requirements
24:46 Multiple journey visa
26:27 Character details
26:54 Jika pernah dideportasi
28:06 Jika visa pernah ditolak
28:29 Health information
30:24 Employment history
32:32 Relationship status
33:21 Person completing form
34:57 Supporting documents
36:09 Contoh scan passport
36:13 Apa itu name change endorsement?
37:10 Purpose of visit evidence
37:59 Contoh surat referensi invitation
38:44 Tips membuat travel itinerary
38:58 Evidence of genuine intent
39:34 Evidence of funds
41:42 Medical insurance
43:34 Review proses apply visa
44:09 Add another applicant
45:14 Biaya apply visa
45:44 Cek progress visa
47:46 Apply visitor visa khusus
49:28 Closing
Gimana nih menurut kalian tentang cara membuat visa Selandia Baru? Jika kalian ada pertanyaan bisa tulis di kolom komentar ya guys!
Website membuat visa Selandia Baru online :
Welcome to Immigration New Zealand
Visit us to find out how to apply for a visa or NZeTA, employ migrant workers, and assist students and refugees.
www.immigration.govt.nz
Tes foto visa :
Terms & conditions - New Zealand passports
onlinephotochecker.passports.govt.nz
Jika kalian suka video ini, jangan lupa like, comment, subscribe (berlangganan), dan share video ini ke temen-temen kalian semua ya, karena semua dukungan kalian itu mendorong kita untuk terus bikin video dan berkarya di YouTube.
Cheers & God bless you all
The Saputras